JPP

Share

Jurnal Penelitian Pendidikan (JPP)

JPP diterbitkan sejak 26 Juni 2009 oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) STKIP PGRI Pacitan.

JPP Terbit dua kali setahun bulan Juni dan Desember. ISSN 2085-0581. Berisi tulisan yang diangkat dari hasil penelitian dan kajian analisis-kritis di bidang pendidikan. Artikel telaah (review article) dimuat atas undangan.

Penyunting menerima sumbangan tulisan yang belum pernah diterbitkan dalam media lain. Naskah diketik di atas kertas HVS kuarto spasi ganda sepanjang lebih kurang 20 halaman, dengan format seperti tercantum dalam lampiran ini. Naskah yang masuk dievaluasi dan disunting untuk keseragaman format, istilah, dan tata cara lainnya.

Penyunting menerima sumbangan tulisan yang belum pernah diterbitkan dalam media lain

Alamat Penyunting dan Tata Usaha: Kantor LPPM Gedung B, Lantai II, STKIP PGRI Pacitan, Jln. Cut Nya’ Dien No 4A Pacitan Telp.: (0357) 6327222 Fax.: (0357) 884742 E-mail: [email protected]

Pengelola JPP adalah sebagai berikut:

Ketua Penyunting

  • Mukodi

Penyunting Pelaksana

  • Afid Burhanuddin
  • Arif Mustofa
  • Anis Sutrisno
  • Agustina Sri Hafidah
  • Jiyanto
  • M. Fashihullisan
  • Saptanto Hari Wibowo

Pelaksana Tata Usaha

  • Edi Irawan
  • Dalud Daeka
  • Urip Tisngati

Pembantu Pelaksana Tata Usaha

  • Sutarman
  • Sugiyono
  • Heru Arif Priyanto

 

Judul dan penulis JPP dalam setiap edisi:

Volume 1, Nomor 1, 2008

  • Motivasi Belajar Produktifitas dan Profilitabilitas | Maryono
  • Penerapan Pola PBMP Melalui Cooperatif Learning Model TGT untuk Menngkatkan Kemampuan Berfikir Di Kelas V SDN Kayen 1 Pacitan | Sugeng Suryanto
  • Team Assited Individual (TAI) Sebagai Metode Alternatif pada Pembelajaran Kooperatif PKN Di SMA | Jiyanto
  • Pembelajaran Berbasis Masalah dan Pembelajaran Cooperatif dalam Pembelajaran Apresiasi Karya Sastra | Hesti Setya Harini
  • Media Gambar Sebagai Alat Bantu Pembelajaran Apresiasi Puisi pada Siswa Sekolah Dasar | Arif Mustofa
  • Pembelajaran Matematika Menurut Pandangan  Konstruktivisme | Mujiono
  • Model Pembelajaran Kelas Imersi (Studi Kasus Implementasi Manajemen Di  MA Hasyim Asy’ari Jepara) | Mukodi
  • Penggunaan Program Netsupport School untuk Meningkatkan Efektifitas Pembelajaran KKPI Di SMK Negeri 3 Pacitan | Lies Yulianto

 

Volume 1, Nomor 2, 2008

  • Kajian Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Melalui Pengembangan Sentra Batu Mulia Di Kecamatan Donorojo Kabupaten Pacitan | Maryono
  • Strategi Sosialisasi Peningkatan Produktivitas Tebu Pada Anggota Dewan Pimpinan Cabang Asosiasi Petani Tebu Rakyat Indonesia Wilayah Kerja Pabrik Gula Rending Kudus | M. Fashihullisan
  • Panji dalam Lakon “Kawine Dewi Sekartaji” Wayang Beber Pacitan | Arif Mustofa
  • Nilai-Nilai Pendidikan Islam Dalam Q.S Luqman: 12-19 Terhadap Kepribadian Anak | Mukodi
  • Pendidikan Budi Pekerti: Studi Kasus Di MTs Nurul Ummah Kotagede Yogyakarta | Suprihatin
  • Tradisi Intelektual Daulah Abbasiyah: Studi Sejarah Keislaman | M. Mukhlis Fahruddin
  • Mewujudkan Madrasah Berwawaskan Pendidikan (Etika) Lingkungan | Ali Murtadho
  • Kajian Fonologi Bahasa Jawa (Studi Kajian Diakronis Di Kabupaten Pacitan) | Sri Pamungkas

 

Volume 2, Nomor 1, 2009

 

Volume 2, Nomor 2, 2009

  • Sinerginitas Pembangunan Sumber Daya Manusia Terhadap Budaya Masyarakat | Maryono
  • Meningkatkan Daya Ingat Melalui Media Pembelajaran; Studi Kasus di SMKN 2 Pacitan Pada Mata Pelajaran Matematika  | Sugeng Suryanto
  • Thinking Allout Pair Problem Solving (TAPPS); Suatu Model  Pembelajaran Kooperatif | Jiyanto
  • Metode Simulasi Tematis dalam Pembelajaran Bahasa Inggris; Spesifikasi Teaching Speaking | Anis Sutrisno
  • The Roles a Teacher Has to Play in Teaching English as a Foreign Languge | Agustina Sri Hafidah
  • Hubungan Antara Kecerdasan Intelektual (IQ) dengan Prestasi Belajar Siswa Kelas 4 dan 5 di SDN Jombang | Anin Andriyani
  • Kecerdasan Kenabian; Studi Pemikiran Hamdani Bakran Adz-Dzakiey | Mukodi
  • Politik Anggaran Pendidikan; Konsep dan Kebijakan Pembiayaan Pendidikan di Indonesia | Didin Kurniadin
  • Sistem Manajemen Mutu Pendidikan; Mengenal Manajemen Mutu ISO dalam Pendidikan | Imam Machali

 

Volume 2, Nomor 2, Desember 2010

  • Keefektifan Manajemen Sekolah Bertaraf Internasional Di SMA Negeri Kota Yogyakarta | Afid Burhanuddin dan Mukodi (STKIP PGRI Pacitan)
  • Humorous Misunderstandings as the Theme of Oliver Goldsmith’s She Stoops To Conquer | Diyah Kurniawati (FKIP Universitas PGRI Ronggo Lawe Tuban)
  • Strategi Perkembangan Pembelajaran Efektif di Perguruan Tinggi | Haryono (STKIP PGRI Ngawi)
  • Implementasi Pendidikan Karakter di Perguruan Tinggi | Jiyanto ( STKIP PGRI Pacitan)
  • Implementasi Kebijakan Sekolah Bertaraf Internasional | Maryono (STKIP PGRI Pacitan)              
  • Penerapan Evaluasi Model EKOP dalam Pembelajaran Terpadu Mata Kuliah Sejarah Asia Selatan | Musa Pelu (Universitas Negeri Sebelas Maret)         
  • Peningkatan Kemampuan Menulis Teks Prosedur Siswa Melalui Metode CLIS | Nuri Ati Ningsih (IKIP Madiun)
  • Pendidikan Karakter | Soesetijo (FKIP Universitas PGRI Ronggo Lawe Tuban)

Versi PDF lengkap, dapat di unduh di sini

 

Volume 3, Nomor 1, Juni 2011

  • Sistem Pendidikan Taman Siswa:  Studi Kasus Pemikiran Ki Hajar Dewantara | Dheny Wiratmoko (STKIP PGRI Pacitan)
  • Pemberdayaan Sumber Korporal: Pembelajaran Sejarah Di SMA/MA Kota Surakarta | Leo Agung S. (Universitas Negeri Sebelas Maret)
  • Implementasi Kebijakan Pemerintah Kota Terhadap Budaya PDAM Kota Surabaya | M. Djoni Hendratno (STKIP PGRI Pacitan)
  • Keefektifan Model Problem Based Learning dalam Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Siswa | Maryono & Edi Irawan ( STKIP PGRI Pacitan)
  • Fundamentalisme Islam; Survei Historis,  Doktrinal, dan Infiltrasinya di Indonesia | Muhammad Yusron (STKIP PGRI Pacitan)
  • Orientasi Humanisme Pendidikan Islam dan Masa Depan Kemanusiaan | Mukodi & M. Mukhlis  Fahruddin (STKIP PGRI Pacitan)
  • Pemanfaatan Puisi Anak sebagai Media Mitigasi Bencana | Siti Anafiah (Universitas Sarjanawiyata Taman Siswa Yogyakarta)
  • Pengaruh Orientasi Nilai Budaya, Kompensasi, Pelatihan, Motivasi Kerja dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Guru SMA Se-kota Surakarta | Tatik Sutarti Suryo (STKIP PGRI Pacitan)

Versi PDF lengkap, dapat di unduh di sini

 

Volume 3, Nomor 2, Desember 2011

  • Beberapa Jejak Kelisanan dalam Novel Di Kaki Bukit Cibalak Karya Ahmad Tohari: Perspektif Walter J. Ong | Bakti Sutopo (STKIP PGRI Pacitan)
  • Tingkat Efektivitas Pemanfaatan Bimbingan Akademik sebagai Langkah Perbaikan Karakter Mahasiswa | Bambang Sudarsono (Universitas Negeri Yogyakarta)
  • Kinerja Pemasaran Layanan Pendidikan Non-formal (PNF) di Kota Madya Yogyakarta, Provinsi D.I.  Yogyakarta | Entoh Tohani (Universitas Negeri Yogyakarta)
  • Membumikan Gerakan Peduli Lingkungan melalui Pengembangan Sikap Askesis Ekologis | I.Y. Kristio Budiasmoro  (Universitas Sanata Dharma)     
  • Eksperimentasi Strategi Pembelajaran TTW dan TPS Di SMPN Pacitan | Maryono & Urip Tisngati (STKIP PGRI Pacitan)  
  • Pendidikan Kanak-kanak dan Pendidikan Keluarga; Studi Kritis Pemikiran Ki Hadjar Dewantara | Mukodi & Suparmi (STKIP PGRI Pacitan)
  • Peningkatan Kemampuan Menulis Kreatif Puisi Melalui Model Pembelajaran Menulis “Puisi-formula” | Suntari (Universitas Ronggolawe Tuban)
  • Penerapan Model Pembelajaran Kreatif-kritis dalam Mata Kuliah Sosiologi Pendidikan di Jurusan Tarbiyah STAIN Purwokerto | Tutuk Ningsih (STAIN Purwokerto)

 

Volume 4, Nomor 1, Desember 2012

  • Pemberdayaan Madrasah Upaya Meningkatkan Kualitas Pendidikan Islam | Ali Murtadho (IAIN Raden Intan Lampung)
  • Matematika Pokok Bahasa Logika Ditinjau dari Gaya Kognitif Mahasiswa | Edi Irawan dkk (STKIP PGRI Pacitan)
  • Eksperimentasi Pembelajaran Matematika Menggunakan Model Kooperatif Tipe Student Teams Achievement Divisions (STAND) dan Think-Pair (TPS) pada Materi  Pokok Persamaan Garis Lurus Ditinjau dari Kreativitas Siswa | Edy Suprapto dkk (IKIP PGRI Madiun)
  • Analisis Komparatif Vokal Bahasa Arab dan Bahasa Inggris | Lisrohli Irawati & Lini Oktiasari (STKIP PGRI Pacitan)
  • Eksperimentasi Pembelajaran Matematika dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Termodifikasi Ditinjau dari Kreativitas Belajar Siswa SMP Di Kabupaten Nganjuk | Imam Asngari dkk (Universitas Nusantara PGRI Kediri)
  • Konsep Pendidikan Berbasis Multikultural ala Ki Hadjar Dewantara | Mukodi (STKIP PGRI Pacitan)
  • A Brief Analysis of Sentence Connectors In the Composition of The English Student of The Academy of The Academy of foreign Languages of ‘IPK’ Yogyakarta | Sigit Cahyo Saputro (STKIP PGRI Pacitan)
  • Nilai dan Pendidikan Nilai | Tatang M. Amirin ( Universitas Negeri Yogyakarta)

Share

Tinggalkan Balasan